Membuat Custom Page Not Found di Blog

Membuat Custom Page Not Found di Blog 13:15
Pada Posting sebelumnya saya telah share 28 Creative and Funny Custom Error page yang bisa menjadi bahan Inspirasi atau referensi anda . Nah dalam postingan kali ini saya akan membahas tentang cara membuatnya di blog anda . Tapi sebelum kita melangkah pada topik nya yaitu tentang membuat Custom Page Not Found setidaknya anda musti tahu dulu apa dan untuk apa fungsi Custom Page Not Found ini .
Manfaatnya sendiri adalah Page Not Found/404 ini berfungsi untuk pengunjung yang nyasar pada blog anda dan mengarahkan pengunjung yang nyasar tersebut kembali ke arah yang semestinya . Jika anda mempunyai Broken link atau misalnya ada link yang salah dalam penulisan atau semacamnya , ketika pengujung mengklik broken link tersebut akan masuk ke halaman custom page not found ini dan akan diarahkan kembali ke menu utama pada blog anda . Manfaat yang lain adalah membuat blog anda akan terkesan profesional dan total dalam pelayanan layaknya website profesional .
Sudah jelas menhenai fungsi dan manfaatnya ? Baiklah untuk itu mari kita membuatnya .

Masuk ke halaman setting pada Dasbor blogger anda
Kenudian pilih menu Search preferences

Kemudian pilih edit di bagian Custom Page Not Found
Dan lalu masukkan script ini di dalamnya
<div dir="ltr" style="text-align: left;" trbidi="on">
<div class="separator" style="clear: both; text-align: center;">
<a href="https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgofH2HRqUCetmZjujsGNiVFCIy0600-RbPG2eKtztyOpNrVvs9yvD729Sd_Wzbpw4lyDvvB5EfuzfDRlXniw6jCAw-HUb0Qr7SVqxrTZ4E144fKxvJjSbp6yTEuyqowCg7Gwg2g2z__kzI/s1600/404 Page Not Found.jpg" imageanchor="1" style="margin-left: 1em; margin-right: 1em;"><img border="0" src="https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgofH2HRqUCetmZjujsGNiVFCIy0600-RbPG2eKtztyOpNrVvs9yvD729Sd_Wzbpw4lyDvvB5EfuzfDRlXniw6jCAw-HUb0Qr7SVqxrTZ4E144fKxvJjSbp6yTEuyqowCg7Gwg2g2z__kzI/s1600/404 Page Not Found.jpg" /></a></div>
<span style="font-size: large;"><b><span style="color: red;">UPSSS..</span>TULISKAN KALIMAT ANDA DISINI</b></span>
Silahkan Kembali ke Menu Utama <a href="YOUR LINK HERE"><b>imuzcorner </b></a>
Laporkan kesalahan ini <a href="YOUR LINK HERE"><b>Contact</b></a></div>

Silahkan anda ganti tulisan yang berwarna merah diatas dengan url gambar pilihan anda sendiri atau bisa juga anda menggunakan foto mringis anda agar pengunjung buru-buru kembali ke halaman utama blog anda .

Setelah proses pengeditan selesai langsung saja klik simpan dan lihat hasilnya .
Untuk melihat hasilnya , silahkan tuliskan url blog anda dan berikan kata yang ngawur setelah tanda"/" tanpa kutip .

Kesalahan pada blog atau web profesional sekalipun pasti terjadi . nah Custom Page Not Found ini akan meminimalisir kesalahan tersebut . apalagi bagi para blogger yang suka gonta ganti tema , custom page not found ini akan sangat berguna jika ternyata banyak link yang belum sempat anda isi dengan link yang benar .

Kesalahan HTTP error page sudah dikembangkan sejak dulu pada Intenet Explorer browser, dan inilah status kode yang pernah terjadi saat kita menelusuri web atau blog ketika terjadi kesalahan, inilah kode-kode tersebut.

Semoga dengan Custom Page Not Found atau Custom Error Page 404 ini blog anda akan terkesan profesional dan total dalam pelayanannya . Sekian tutorial kali ini dan silahkan diterapkan pada blog anda .

Share this Article

Related Posts

Previous
Next Post »

Arahkan Kursor dibawah ini untuk memberikan komentar.
No HyperLink dan Komentar Hit&Run akan diacuhkan . Berkomentarlah dengan bahasa yang baik dan benar EmoticonEmoticon